DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terus mendorong pemanfaatan teknologi Vessel Monitoring System (VMS) atau Sistem Pemantauan Kapal Perikanan (SPKP) sebagai langkah perlindungan terhadap nelayan serta peningkatan tata kelola perikanan yang berkelanjutan.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyokong penuh pelaku UMKM Perikanan untuk bisa memasarkan produknya hingga pasar ekspor. Baru-baru ini, KKP mengirimkan 15 UMKM terbaik untuk berpartisipasi pada kick off program "UMKM Melangkah Menuju Pasar Global" yang digelar Bank Mandiri dan Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI).
IALEKSIS.COM | Banda Aceh - Di tengah persaingan bisnis yang semakin ketat, wirausaha Indonesia kini dihadapkan pada berbagai peluang ekspor yang dapat dimanfaatkan dengan baik. Salah satu pasar yang potensial yaitu Inggris, sebuah negara besar di Eropa yang memiliki hubungan historis dengan Indonesia.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktur Jenderal Industri Agro Kementerian Perindustrian, Putu Juli Ardika menyebutkan, ragam jenis produk hilir sawit semakin meningkat signfikan. Pada tahun 2010 hanya terdapat 54 jenis, meningkat menjadi 193 jenis pada 2023.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan terus mendorong penguatan akses pasar produk perikanan Indonesia keluar negeri. Ditandai dengan pelepasan ekspor 16 kontainer komoditas perikanan senilai USD831,02 ribu atau Rp12,5 miliar ke berbagai negara.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berhasil menjaga tren keberterimaan produk perikanan ke pasar ekspor. Selama semester I 2024, produk perikanan Indonesia telah menjangkau 118 dari 195 negara di dunia.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pertemuan yang digelar untuk membahas peluang kerjasama antara Pemerintah Aceh dengan SCOPI-ITFC terkait ekspor kopi arabika Gayo beberapa waktu lalu membawa impact positif bagi masyarakat.